Cara Membuat website Gratis
cukup mudah karena karena saat ini banyak hosting gratis. Tutorialnya pun dapat kita ikuti step by step yang simple dan mudah. Pangsa pasar dunia maya yang amat luas adalah lahan yang subur untuk menjual produk-produk kita ke seluruh dunia. Dalam bahasa Indonesia website berarti situs jaringan, yang didalamnya terdapat berbagai berkas elektronik berupa video, naskah, gambar, aplikasi software dll.
Cara Membuat website Gratis
akan saya uraikan langkah-langkahnya, agar mempermudah sebaiknya anda
menggunakan hosting gratis seperti idhostinger untuk mendapatkan 2 GB
disk space dan 100GB Bandwidth secara gratis selamanya dan memungkinkan
untuk di upgrade jika diperlukan.
1. buatlah gmail di situs google untuk mendapatkan tautan verivikasi dari idhostinger.
2. Kunjungi situs www.idhostinger.com
3. Tekan tombol kotak Order Sekarang!
4. Kemudian silahkan isi data-data pada form pendaftaran kemudian centang kotak kecil tekan klik buat akun.
5. Sekarang buka kembali email yang telah anda buat dan klik tautan verifikasi yang masuk6. disitu terdapat 3 opsi hosting untuk anda, untuk belajar membuat website gratis yang terbaik pilihlah yang gratis, tekan order7. Isikan subdomain jangan kurang dari 5 huruf karena ini akan menjadi bagian dari alamat anda, lalu kotak sebelah kanan pilih sesuai selera anda, klik buat. Akan muncul tombol kelola silahkan tekan lagi.8. Kemudian anda berada pada panel, carilah penginstallan otomatis , kemudian klik saja tulisan tersebut9. pilih layanan website gratis dari wordpress
10. Lewati kotak tertulis install ke - (kosongkan saja ), kemudian isi user name (boleh nama anda pribadi tapi sebaiknya jangan memakai kata admin), masukkan pasword lalu klik install wordpress version 3.3.111. selamat web anda sudah jadi, anda dapat check login ke website anda melalui ‘manage’ pada tab hosting atau dan isi username dan password.
Itulah tahapan-tahapan Cara Membuat website Gratis






0 comments:
Post a Comment